Media Guru : Contoh RKT MI SD Yang Sudah Diisi Doc
Monday, June 11, 2018
Media Guru : Contoh RKT MI SD Yang Sudah Diisi Doc -Rencana Kerja Tahunan adalah suatu program yang di rencanakan oleh kepala sekolah bersama dewan guru. Dengan Rencana Kerja Tahunan (RKT) bagi sekolah bertujuan untuk mempermudah program-program sekolah yang menjadi prioritas utama dalam pendidikan agar program tersebut dapat sejalan dengan Misi dan Visi sekolah yang sudah di canangkan sejak awal berdirinya sekolah.
RKT (Rencana Kerja Tahunan) menjadi salah satu pemikiran seorang kepala sekolah untuk mencapai program dengan kurikulum sekolah yang di terapkan. Sehingga dengan adanya RKT inilah kepala sekolah dapat merumusakan apa saja yang harus masuk ke dalam RKT agar pelaporan tiap tahun dapat di lihat dari hasil proses pembelajaran dan apa yang kurang nantinya dapat di perbaiki di kemudan hari.
Untuk inilah setiap kepala sekolah, apa lagi bagi seorang kepala sekolah yang berterjun menjadi kepala sekolah tentunya membutuhkan bahan referensi untuk menyusun RKT tersebut agar dapat mempermudah dalam pembuatan Laporan di dalam RKT.
Selengkapnya bagi rekan guru yang membutukan contoh RKT guru SD/MI dibawah sudah kami sediakan contohnya.
Link Unduh
Itulah artikel yang dapat kami share pada kesempatan ini menganai Media Guru : Contoh RKT MI SD Yang Sudah Diisi Doc, Semoga bermanfaat dan membantu para rekan guru dimanapun berada.
Related Posts